SYAIF DESIGN

Gallery

Test Footer 2

Follow us on Facebook :P

Recent Posts

BUSINESS WARNET & GAME ONLINE

Tidak ada komentar


 PROSEDUR OPERASIONAL
1.      Tahap Persiapan
a.       Survey tempat/lokasi usaha warnet
Pada tahap ini diusahakan dicari lokasi yang strategis dan memiliki nilai pasar yang tinggi. Rencana dari usaha warnet ini dicari lokasi yang dekat dengan sekolah atau universitas karena pada umumnya user atau konsumen dari jasa warnet ini adalah pada umumnya dari kalangan pelajar.
b.      Survey Peralatan jasa warnet seperti perangkat computer, provider, printer, perlengkapan  warnet (meja computer, kursi, kabel-kabel,dll).
Pada tahap ini dicari tempat penjualan perangkat computer yang memiliki kualitas bagus namun harga yang pas karena perangkat yang dibeli dalam jumlah yang besar.
c.       Survey peminjaman dana
Pada tahap ini dibuat proposal dana yang menarik agar pihak bank dapat menyetujui peminjaman modal usaha.
2.      Tahap operasional
a.       Penyewaan tempat
Tempat yang disewa dicari lokasi yang strategis dan memiliki nilai pasar yang tinggi. Lokasi hendaknya yang dekat dengan sekolah atau universitas karena pada umumnya user atau konsumen dari jasa warnet ini adalah pada umumnya dari kalangan pelajar. Selain itu, harga sewa tempat diusahakan ditawar harga yang tidak terlalu mahal.
b.      Pembelian PC Komputer
Rencana pembelian komputer sebanyak 72 PC yang meliputi 50 komputer untuk komputer client, 20 komputer game online dan 2 komputer untuk administrator warnet. Pembelian perlengkapan warnet hendaknya di tempat yang harganya tidak terlalu mahal karena pemesanannya dalam jumlah yang besar.
c.       Perekrutan Tenaga kerja
Direkrut tenaga kerja untuk membantu proses pemasangan komputer. Tenaga kerja yang direkrut kurang lebih 2 orang saja.
d.      Perekrutan operator warnet
Dicari tenaga kerja operator yang menjaga warnet
e.       Pemasangan Komputer
Pada tahap ini dilakukan pengukuran untuk setiap meja komputer yang disesuaikan dengan luas ruangan. Lalu dipasang perangkat computer.
f.       Penginstalan Komputer
Pada tahap ini computer yang dibeli tidak memiliki program (kosong) maka diperluka penginstalan software yang dibutuhkan dalam pengoperasian computer dan internet serta game online. Dalam hal ini cukup menggunakan Windows XP dikarenakan harga lebih murah untuk komersil, dan server menggunakan Linux Ubuntu dikarenakan sistem keamanan yang lebih dijamin aman dengan harga ekonomis.
g.      Pemasangan provider
Pada tahap ini dilakukan pemasangan provider yang merupakan jaringan internet agar jasa internet dapat beroperasi.
Pada tahap ini dilakukan percobaan peroperasian jaringan internet apakah prosesnya berjalan dengan baik dan juga sekaligus pelatihan bagi operator dalam pengoperasian proses billing dan pengoperasian bandwitch untuk setiap PC komputer.
3.      Tahap Pasca Operasional
a.       Pengecekan kondisi PC
Dilakukan pengecekan komputer setiap harinya agar pelayanan jasa internet lebih baik sehingga tidak mengecewakan pemain.
b.      Update game Online
Tahap update game online dilakukan sebulan sekali agar pemain tidak merasa bosan.
c.       Perawatan
Perangkat komputer harus dirawat dengan baik agar tidak mudah cepat rusak.
Jasa yang Disediakan Warnet-Game Online
a)Internet
b)Print/Cetak dokumen/Gambar
c)Rental komputer
d)Copy data ke CD
e)Penjualan minuman
f)Aksesoris komputer (Flashdisk, CD-R/CD-RW, headset, mouse)
g)Fasilitas tempat parkir, toilet, mic, headset, webcam
h)Keamanan untuk parker
i)Game Online
j)Editing Foto, Desain kalender, brosur, baliho, dll.


GAMBARAN UMUM ANALISIS DANA WARNET
Untuk proses produksi maka biaya pemain menggunakan jasa internet dikenakan per jam yaitu Rp3000/ jam. Untuk tahap awal belum dikenakannya sistem pamakaian paket hemat, namun jika PP (Payback Periode) sudah tercapai maka sistem pemakaian paket hemat dipertimbangkan.
Selain adanya fasilitas jaringan internet, daya tarik lain untuk menarik minat pemain bermain di warnet adalah game online. Game online dan internet merupakan






ANALISIS USAHA JASA INTERNET
 Uraian
 Volume
 Harga satuan
 Biaya





 (Rp)
 (Rp)

 A
 Sarana produksi






 perangkat komputer
                   72
 PC
          2.050.000
147.600.000


 perangkat meja sekat komputer
                   72
 buah
             380.000
27.360.000


 kursi
                    1
 lusin
             480.000
480.000


 headset
                   10
 buah
              30.000
2.160.000


 mouse + keyboard
                   10
 buah
              55.000
3.960.000


 alas mouse
                   10
 buah
                3.000
216.000


 printer
                    2
 buah
             2.000.000
        330.000


 loudspeaker
                    1
 buah
             235.000
        235.000
182.341.000
 B
 Upah tenaga kerja






 pemasangan perangkat komputer
                    2
 orang
             100.000
        200.000


 uang makan
                    4
 orang
              10.000
          40.000







240.000
 C
 Peralatan






 pemasangan listrik
                    1
 paket
          2.000.000
     2.000.000


 kipas angin
                    2
 buah
             145.000
        290.000


 kabel utp
                    1
 paket
             315.000
        315.000


 speedy
                    1
 paket
             450.000
        450.000


 UPS
                    1
 buah
             400.000
        400.000


 kabel TC 3
                    1
 paket
              10.000
          10.000


 kabel Duck 33x33
                    1
 paket
             124.000
        124.000


 kabel Tie
                    1
 paket
              30.000
          30.000
3.619.000







 D
 Lain-lain






 sewa tempat
                    1
 tahun
          3.000.000
     3.000.000







3.000.000







E
 Gaji bulanan






 gaji operator/teknisi
                   12
 bulan
             350.000
     4.200.000







4.200.000
 F
 Biaya Bulanan






 Listrik
                   12
 bulan
             168.000
     2.016.000


 speedy
                   12
 bulan
             850.000
   10.200.000
12.216.000

 Total biaya



   49.500.000





































 Penjualan dan keuntungan






 Produksi per-hari
           200.000
 rupiah




 Produksi per-bulan
                   30
 kali




 Pendapatan per-bulan
                   30

             200.000
     6.000.000


 Pendapatan per-tahun
                   12

          6.000.000
   72.000.000