Gallery

BAB PERULANGAN [Tugas UTS Semester 2]

Tidak ada komentar

Perulangan adalah cara mengulang perintah-perintah sampai pada kondisi tertentu. Ada beberapa perulangan dalam pemrograman Delphi Antara lain :
-          For …To…Do
-          For…DOwnTo…Do
-          Repeat…Until
-          While…Do
Untuk lebih jelasnya mari kita bahas satu per satu.
For …To…Do
Bentuk Umum :
For (counter):= (nilai awal) To (nilai akhir) Do
Begin
Perintah;
Perintah;
End;

For …DownTo…Do
Bentuk Umum :
For (counter):= (nilai awal) DownTo (nilai akhir) Do
Begin
Perintah;
Perintah;
End;
Catatan : Perbedaan perulangan For…To…Do dan For…Down…To…Do adalah : Jika perulangan For…To…Do bergerak naik dari kecil ke besar. Sedangkan For…DownTo…Do bergerak turun dari besar ke kecil.



Repeat…Until
Repeat..Until disini program akan mengulang terlebih dahulu perintah-perintahnya. Sedangkan pengecekannya atau di akhir.
Bentuk Umum :
Repeat
Perintah;
Perintah;
Until (Kondisi);

While…Do
While…Do disini batas akhir perulangannya dikondisikan di awal. Setelah itu program akan mengulang perintah-perintah sampai batas yang telah ditentukan diawal tersebut. Pada perulangan ini menggunakan program counter (mis. i :=i + 1).
Bentuk Umum :
While (Kondisi) Do
Begin
Perintah;
Perintah;
End;
Itulah ulasan sekilas perulangan di bahasa pemrogaman delphi, Yukk langsung saja ke TKP :
1.       Buka aplikasi Delphi 7
2.       Kemudian klik menu file, pilih New, dan pilih Application
3.       Buatlah desain program seperti gambar dibawah ini.
 
4.       Kemudian  masukkan script dibawah ini pada Code Explorer, pastikan tepat sesuai dengan obyek

5.       Jalankan program dengan klik menu run, kemudian pilih run, dan hasilnya sepert ini. Sebagai contoh saya memasukkan angka sepuluh yang akan di repeat, silahkan coba sendiri untuk yang For To Do, For Downto Do, Repeat Util, While Do
  
Download contoh program disini
Terima kasih atas kunjungan anda. Semoga bermanfaat...!

Tidak ada komentar :

Posting Komentar